Kec. Pino
Kab. Bengkulu Selatan - Bengkulu
Hari ini | : | 314 |
Kemarin | : | 137 |
Total | : | 103.645 |
Sistem Operasi | : | Unknown Platform |
IP Address | : | 18.97.9.168 |
Browser | : | Tidak ditemukan |
Identitas
Desa
Aparatur
Desa
Ruang
Lapor
Nama Desa | : | Puding |
Kode Desa | : | 1701032022 |
Kecamatan | : | Pino |
Kode Kecamatan | : | 170103 |
Kabupaten | : | Bengkulu Selatan |
Kode Kabupaten | : | 1701 |
Provinsi | : | Bengkulu |
Kode Provinsi | : | 17 |
Kode Pos | : | 38571 |
YAYAN
EKA ROZALENA, S.Kom.
RIO PRATAMA, S.Kep.
RIDUAN AGUSTIANTO, S.Kom.
JUNAIDI
GHITA PUTRI DINANTI
SULASTRI s.pd
ANNISAA JANNATI, S.P
Layanan Pengaduan
Jl. Puding, Kecamatan Pino, Kabupten Bengkulu Selatan, , Kecamatan Pino, Kabupaten Bengkulu Selatan - Provinsi Bengkulu
Administrator | 10 September 2024 | 54 Kali dibuka
Administrator
10 September 2024
54 Kali dibuka
Posyandu (Pos Pelayanan Terpadu) merupakan salah satu bentuk UKBM ( Upaya Kesehatan Bersumberdaya Masyarakat) yang dikelola dan diselengarakan dari, oleh, untuk, dan bersama masyarakat dalam penyelenggaraan pembangunan kesehatan, guna memberdayakan masyarakat dan memberikan kemudahan kepada masyarakat dalam memperoleh pelayanan kesehatan dasar, utamanya untuk mempercepat penurunan angka kematian ibu dan bayi. Posyandu dilaksanakan di Kantor Desa Puding. 09/09/2024.
Dalam setiap kegiatan Posyandu, antusiasme warga sangatlah baik, karena hampir semua para Lansia dan Balita yang terdaftar itu hadir dalam Posyandu dalam setiap pertemuannya, meskipun itu hanya untuk melakukan penimbangan berat badan, pengukuran tekanan darah ataupun mendapatkan vitamin. Hal ini, telah menunjukkan bahwa kesadaran masyarakat tentang kesehatan cukup baik. Karena pada era saat ini, masih banyak para warga, yang sudah tidak lagi memperdulikan kesehatan mereka.
Posyandu Balita dengan Kader Posyandu melakukan kegiatan penyuluhan kepada para Ibu Balita,mengukur berat dan tinggi Balita, memberikan imunisasi kepada Balita berupa vaksin, serta memberikan imunisasi kepada para Ibu Hamil dan juga memantau tumbuh kembang Balita Setiap bulannya.
Untuk Posyandu Lansia melakukan kegiatan dengan memeriksa para Lansia seperti mengukur tekanan darah,tinggi badan dan berat badan,serta mencatat keluhan- keluhan yang di derita oleh para Lansia,selain itu para Lansia juga di ajak oleh Petugas melakukan Senam Lansia untuk meregangkan Otot-otot.
Kepala Desa Yayan mengatakan Kegiatan posyandu dan manfaatnya bisa diperoleh tanpa mengeluarkan biaya, sehingga sangat meringankan beban ekonomi masyarakat.
“Posyandu juga dapat menjadi sarana bagi para ibu untuk menambah pengetahuan dan berbagi pengalaman tentang kesehatan ibu dan anak, baik dengan petugas kesehatan maupun dengan peserta posyandu lainnya. Dengan pengetahuan yang baik, diharapkan kualitas kesehatan ibu dan anak dapat meningkat.” Ujar Dokter Puskesmas.
Penulis: Operator desa (A.J)
Populasi
YAYAN
EKA ROZALENA, S.Kom.
SEKERTARIS DESA
RIO PRATAMA, S.Kep.
BENDAHARA DESA
RIDUAN AGUSTIANTO, S.Kom.
KAUR PERENCANAAN
JUNAIDI
KAUR UMUM
GHITA PUTRI DINANTI
KASI KESEJATERAHAN
SULASTRI s.pd
KASI PEMERINTAHAN
ANNISAA JANNATI, S.P
OPERATOR
Kecamatan Pino, Kabupaten Bengkulu Selatan, Bengkulu
Latitude | : | -4.402729029297489 |
Longitude | : | 102.96977504405392 |
Desa Puding, Kecamatan Pino, Kabupaten Bengkulu Selatan - Bengkulu
Form Komentar